Ratusan Rumah di Dharmasraya Terendam Banjir

    Ratusan Rumah di Dharmasraya Terendam Banjir

    PULAU PUNJUNG - Ratusan rumah di sejumlah wilayah di Kabupaten Dharmasraya terendam banjir. Puluhan rumah yang digenangi banjir ini berada di lokasi bantaran dan tepi sungai. Ketinggian air yang merendam pemukiman warga ini mencapai pinggang orang dewasa.

    Badang Penanggulangan Bencana Daerah ( BPBD) Dharmasraya melaporkan, ratusan rumah yang terdampak banjir ini yakni, SP3 ada sekitar 30 rumah yang terdampak bajir, di Nagari Bonjol, Jorong Pasir Mayang, 90 rumah, Jorong Tuo 25 rumah, Nagari Abai Siat, puluhan KK dan di Nagari Sopan Jaya juga puluhan rumah.

    “Itu data sementara yang bisa kita laporkan, ” ungkap Kepala BPBD Dharmasraya, Senin ( 13/12/2021).

    Menurutnya banjir disebabkan tinggi curah hujan, sehingga air sungai meluap sampai ke pemukiman warga.

    “Para personil sudah diterjunkan ke lokasi banjir untuk memberikan pertolongan kepada warga yang terdampak serta untuk mendata jumlah korban dan kerugian yang disebabkan banjir tersebut, ” pungkasnya. ( *) 

    Afrizal

    Afrizal

    Artikel Sebelumnya

    Satu Ton Rendang dari Dharmasraya Untuk...

    Artikel Berikutnya

    Sungai Batang Hari Meluap, 540 KK di Dharmasraya...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Pendeta Hingga Jemaat Gereja Apresiasi Pengamanan Natal Oleh Polri
    Ucapkan Selamat Natal, Kapolri: Mari Genggam Erat Persatuan dan Kesatuan
    Polri Tegaskan Transparansi dan Ketegasan dalam Penanganan Kasus Pelanggaran Disiplin Personil pada Event DWP
    Kompolnas Apresiasi Langkah Progresif Polri dalam Penanganan Kasus Oknum Polisi pada Event DWP
    Panglima TNI Tinjau Pelaksanaan Misa Malam Natal di Gereja Katedral

    Tags